Posts

Showing posts from December, 2019

Pendakian Gunung Penanggungan Mojokerto Via Jolotundo

Image
Dunia pendakian semakin banyak diminati berbagai kalangan khususnya kaula muda. Pada tulisan kali ini akan mengulas tentang pendakian gunung penanggungan di wilayah jawa timur. letak geografis gunung berada wilayah kabupaten Mojokerto dan Pasuruan Jawa Timur dengan ketinggian 1.653 mdpl. Jalur pendakian gunung penanggungan yang sering digunakan para pendakia adalah Tamiajeng, trawas dan Jolotundo. Kedua jalur pendakian tersebut memiliki daya tarik dan tantangan tersendiri. Gunung penangungan dijuluki miniatur Semeru secara ketinggian tergolong rendah dibandingkan gunung-gunung lain di jawa timur, misalya semeru, arjuno, raung, bhutak dan lain-lain. Meskipun tergolong rendah gunung penanggungan memiliki trek dengan kemiringan yang curam dan hampir tidak ada bonus selama pendakian. Penulis sendiri sudah dua kali mendaki gunung penanggungan, pendakian pertama mendaki via tamiajeng dan setahun berselang mendaki via Jolotundo. Penulis akan menceritakan pendakian via Jolotundu, sebab p

Pendakian Gunung Buthak via Panderman Kota Batu Malang

Image
Gunung buthak berada diwilayah kota batu – Malang, dengan ketinggian 2868 Mdpl. Jalur pendakian gunung buthak yang banyak digunakan oleh pendaki adalah via Panderman. Para pendaki yang mengunjungi Gunung Buthak atau Panderman tidak direkomendasikan menggunakan sepeda motor jenis Matic. Jika terpaksa menggunakannya, sepeda motor jenis matic tidak diperbolehkan langusng menuju basecamp demi keamanan pendaki. Sepeda motor anda diharuskan parkir dibawah dengan membayar uang sebesar Rp. 10,000 / 24 jam. Untuk mencapai Basecamp anda bisa menggunakan jasa ojek dengan membayar Rp. 15,000 / orang. Diterapkannya aturan pelarangan menggunakan motor Matic sebab sering terjadi kecelakaan saat turun dari basecamp karena rem panas dan tidak berfungsi dengan maksimal. Base Camp Sesampainya di basecamp pendaki bisa langsung melakukan registrasi dengan membayar tiket Rp. 10,000 sekali masuk. Basecamp pendakian ini melayani dua gunung sekaligus yakni, Gunung Panderman dan Gunung Buthak. Per